Bias pergerakan emas masih cenderung dalam tekanan Bullish setelah mengalami rally yang cukup kuat semalam, saat ini harga terkoreksi dan dari grafik H1 terlihat harga sudah masuk area referensi. dari stochastic dan cci juga mulai mengarah ke atas. Peluang Beli bisa di ambil dengan potensi emas kembali rebound ke atas hingga kisaran 1356.90 – 1364.94. Namun waspadai apabila Support dikisaran 1343.92 berhasil tertembus karena berpotensi mengubah bias intraday menjadi bearish dan menekan emas lebih lanjut hingga kisaran 1338.96 – 1330.93
Emas terus menunjukkan penguatan, dari grafik daily terlihat harga sedang berusaha menguji Resistance dikisaran 1311.14 atau 61.8% dari fibo. Perhatikan jika Resistance tersebut berhasil tertembus karena semakin menegaskan Bullish yang dialami oleh emas dan berpotensi naik lebih lanjut hingga kisaran 1328.40 – 1357.36. Sebagai alternatif perhatikan Support dikisaran 1282.58 – 1264.92 untuk mencari konfirmasi sinyal Beli dengan potensi emas kembali naik hingga kisaran 1296.86 – 1311.14. Namun waspadai apabila Support dikisaran 1264.92 pecah karena berpotensi mengubah bias menjadi Bearish dan menekan emas lebih lanjut hingga kisaran 1236.36.
Bias pergerakan emas masih dalam tekanan bearish namun dari stochastic dan cci memberikan peluang harga terkoreksi, skenario hari ini tunggu koreksi di area 1275.57 – 1281.77 untuk mencari konfirmasi sinyal Sell dengan target emas kembali turun hingga kisaran 1273.36 – 1268.17. Sebagai alternatif perhatikan jika Support dikisaran 1268.17 pecah karena berpotensi menekan emas lebih lanjut hingga kisaran 1262.98 – 1257.17. Namun waspadai apabila Resistance dikisaran 1281.77 pecah karena berpotensi mengubah bias intraday menjadi bullish dan mengangkat emas lebih lanjut hingga kisaran 1284.98 – 1290.17.
Emas dan pasar keuangan melihat volatilitas yang kuat setelah Presiden terpilih Donald Trump mengadakan konferensi pers pertamanya sejak Juli dan pertama sejak memenangkan pemilu November.
Menurut beberapa analis, pasar marak terjadi aksi jual dolar AS, dan ekuitas, mendukung harga emas setelah Trump tidak memberikan rincian baru pada kebijakan ekonomi dan fiskal nya. Dekat awal konferensi pers Trump, emas berjangka rally hampir $ 10 akibat jatuhnya imbal hasil obligasi AS dengan tenor 10-tahun dan dolar AS serta ekuitas yang melemah.
Emas telah berhasil mempertahankan beberapa keuntungan baru-baru ini; Februari emas berjangka terakhir diperdagangkan pada $ 1,187.50 per ounce, naik 0,16% pada hari itu.
Sementara pasar mungkin telah kecewa dengan konferensi pers Trump, banyak yang menyalahkan media karena media lebih tertarik menjual berita sensasional dibanding meliputi tentang isu ekonomi dan suku bunga
Sebagian besar pertanyaan dari media terfokus pada hubungan potensial antara presiden terpilih dan Rusia, yang dibantah Trump, yang menyebut laporan itu merupakan berita palsu dan menjijikkan.
Trump dalam konferensi pers lebih menyoroti langkah-langkah yang telah diambil untuk menghilangkan diri dari bisnisnya sehingga tidak menciptakan potensi konflik kepentingan sebagai presiden.
Pergerakan intraday emas hari ini menunjukkan bias Bullish, meski dari stochastic dan cci memberikan peluang harga terkoreksi. Oleh karena itu perhatikan support di area 1266.24 – 1270.15 untuk mencari konfirmasi sinyal beli dengan potensi emas kembali pullback ke atas menguji resistance dikisaran 1276.48. Sebagai alternatif perhatikan jika resistance dikisaran 1276.48 berhasil tertembus karena hal tersebut berpotensi mengangkat emas lebih lanjut hingga kisaran 1280.39 – 1284.76. Namun waspadai apabila Support dikisaran 1266.24 berhasil tertembus karena hal tersebut berpotensi menekan emas lebih lanjut hingga kisaran 1259.91 – 1263.82
Harga emas merosot di Asia pada hari Selasa dengan kombinasi ganda dari dolar yang lebih kuat dan meningkatnya ekspektasi kenaikan suku bunga Fed pada akhir tahun. Emas untuk pengiriman Desember di divisi Comex New York Mercantile Exchange turun 0,07% menjadi $ 1,262.85 per troy ounce. Juga di Comex, perak berjangka untuk pengiriman Desember turun 0,18% menjadi $ 17,572 per troy ounce. Tembaga berjangka untuk pengiriman Desember dikutip datar di $ 2,095 per pon.
Semalam, harga emas yang mengalami aksi jual karena ekspektasi naiknya suku bunga Fed pada akhir tahun. Indeks dolar AS, yang mengukur kekuatan greenback terhadap enam mata uang utama, naik 0,16% ke 98,80.
Tapi harga emas terus didukung oleh ekspektasi peningkatan permintaan musiman dari India sebagai musim festival, ketika membeli emas dianggap menguntungkan, akan berlangsung pada akhir bulan. India dan China adalah pembeli fisik terbesar dari logam mulia.
Pergerakan emas masih cenderung konsolidasi, saat ini harga tertahan di 61.8% dari fibo dikisaran 1267.17 yang menjadi resistance terdekat hari ini. Peluang sell bisa diambil jika resistance tersebut tidak berhasil tertembus dengan potensi emas kembali tertekan hingga kisaran 1259.91 – 1262.68. Namun waspadai apabila resistance dikisaran 1267.17 berhasil tertembus karena berpotensi mengangkat emas lebih lanjut hingga kisaran 1271.66 – 1274.43.
Bias pergerakan intraday emas menunjukkan Bullish, saat ini harga tertahan dikisaran 1260.84 yang menjadi resistance terdekat hari ini, jika resistance tersebut berhasil tertembus membuka ruang bagi emas untuk naik lebih lanjut hingga kisaran 1264.36 – 1268.30. Sebagai alternatif perhatikan support di area 1251.61 – 1255.14 untuk mencari konfirmasi sinyal Beli dengan potensi emas kembali rebound ke atas hingga kisaran 1257.32 – 1260.84. Namun hati hati apabila Support dikisaran 1251.61 berhasil tertembus karena berpotensi mengubah bias intraday menjadi bearish dan menekan emas lebih lanjut hingga kisaran 1245.91 – 1249.43.
Pergerakan emas masih dalam bayang bayang bearish meski saat ini mengalami koreksi, saat ini harga tertahan dikisaran 1255.94 atau 61.8% dari fibo, peluang Sell bisa diambil dengan potensi emas kembali tertekan hingga kisaran 1245.91 – 1249.74. Namun waspadai apabila resistance dikisaran 1255.94 berhasil tertembus karena berpotensi mengubah bias intraday menjadi Bullish dan mengangkat emas lebih lanjut hingga kisaran 1262.14
Pergerakan intraday emas saat ini masih cenderung bergerak sideways, harga saat ini terjebak di antara 1250.20 dan 1259.19 yang menjadi Support Resistance terdekat. Perhatikan Support dikisaran 1250.20 jika harga turun. Peluang Beli bisa diambil jika Support dikisaran tersebut tidak berhasil tertembus karena emas berpotensi kembali naik hingga kisaran 1255.75 – 1259.19. Sebagai alternatif peluang beli bisa diambil jika resistance dikisaran 1259.19 berhasil tertembus karena berpotensi mengangkat emas lebih lanjut hingga kisaran 1264.74. Namun hati hati apabila Support dikisaran 1250.20 berhasil tertembus karena berpotensi menekan emas lebih lanjut hingga kisaran 1241.21 – 1246.76